News Update :

Mengetahui Apakah Blog Kita berjalan dengan baik ?

Sabtu, 22 Desember 2012



Salam Hangat sahabat Situsku yang bernama Situs Alfi ini ,Oh iyya para Blogger ,gimana keadaan blog kalian? Apakah masih sering menulis cerita dan berbagi informasi atau hanya sekedar melihat berapa rupiah yang telah masuk ke dalam kantongmu dari monetizing! Artinya seberapa besar blog kalian bekerja?
Pagi ini, kami ingin berbagi informasi tentang pekerjaan dari blog yang kita miliki. Dalam pengertian apakah blog/website yang kita kelola telah bekerja dengan baik atau tidak?
Adalah IsMyBlogWorking, merupakan layanan online yang memungkinkan kita mengetahui hal tersebut. Sebagai pemilik blog, kamu akan bisa mengetahui status dan semua informasi terkait dengan blog. Kamu juga bisa melihat berbagai macam informasi, diantaranya waktu loading, informasi indeks pada Google dan Bing, status Robots.txt, dan status RSS. Tentunya dapat membantu didalam mengelola blog/website untuk lebih optimal. Disamping itu, kita juga bisa membandingkan response time antara blog-mu dengan blog miliki orang lain, sehingga bisa mengambil langkah terbaik agar blog-mu  baik dari kompetitormu.
Bagaimana cara melihat apakah Blok kita bekerja dengan Baik, caranya sebagai berikut :
1. Buka browser web Mozilla, Chrome dan Bing kalian masing-masing, kemudian masukan URL
http://www.ismyblogworking.com.

2. Masukkan alamat URL blog/website kamu, lalu tekan tombol check. Dan kamu akan mengetahui hasilnya.

Ayoo gimana hasilnya ?? udah dulu ya !! nantikan artikel-artikel berikutnya :)
Share this Article on :

0 komentar:

Posting Komentar

 

© Copyright HOT NEWS 2010 -2013 | Design by Giyono Umeda | Published by Giyono Umeda | Powered by Blogger.com.